pada hari Kamis tanggal 8 mei 2024, koordinator dan Petugas PLKB Kec. Seltim, Bendesa Adat Kemetug, Babinkamtibmas Desa Gunung Salak, Bidan Desa dan Kawil Kemetug Desa melaksanakan pembinaan Catin untuk kunjungan pertamadi rumah catin di Br. Kemetug Desa Desa Gunung Salak.